Berita Asosiasi Diskominfo Provinsi Seluruh Indonesia

BERITA TERBARU Asosiasi Diskominfo Provinsi Seluruh Indonesia

Beberapa Berita Terbaru Asosiasi Diskominfo Provinsi Seluruh Indonesia

Pemprov Jatim rapat terkait pemenuhan syarat Bandara Internasional Dhoho Kediri

Bandara Dhoho Kediri Resmi Beroperasi Kembali November Ini

Berita

|

  • 07 Nov 2025 15.49 WIB

Pemerintah Provinsi Jawa Timur bersama sejumlah pihak menggelar rapat koordinasi membahas kesiapan operasional Bandara Internasional Dhoho Kediri. Penerbangan perdana dijadwalkan pada 10 November 2025 oleh Super Air Jet dengan rute Dhoho–Cengkareng. Langkah ini diharapkan mendorong pertumbuhan ekonomi wilayah selatan Jawa Timur dan memperkuat konektivitas antar daerah.